Resep Lengkap Bolu Gulung Strawberry Enak

Resep Lengkap Bolu Gulung Strawberry Enak

Resep Lengkap Bolu Gulung Strawberry Enak
Resep bolu gulung strawberry
Resep Bolu Gulung Strawberry Enak - Kue bolu tergolong ke dalam cake yang mudah untuk di buat sendiri, walaupun sebenarnya sekarang ini mudah sekali menemukan penjual kue bolu gulung baik di kedai-kedai kue  maupun toko kue ternama pun banyak di jual dengan harga mlai dari yang murah hingga mahal bahkan dari rasa yang biasa-biasa saja hingga sangat enak, lezat dan lembut empuk juga di jual secara terpisah. Oleh sebab itu hari ini make resep akan membagikan cara membuat cake Resep Bolu Gulung Strawberry yang enak lezat dan juga terasa lembut. Bolu gulung memang banyak varian dan untuk selai strawberry nya juga bisa di kombinasikan dengan aneka jenis selai lain nya seperti coklat, keju, nanas, maupun rasa lain nya yang menurut kalian enak dan cocok di lidah anda.

Untuk Bolu Gulung Strawberry perpaduan bahan yang sesuai dengan selai stroberi yang relatif kebanyakan orang suka tak hanya di Nusantara saja hampir semua orang suka dengan kue yang memakai jenis selai stroberi jadi untuk sajian pembelajaran kali ini lebih praktis dan mudah menggunakan jenis selai stroberi. Selain memakai selai sebenarnya juga bisa di padukan dengan bahan lainnya seperti susu kental manis, coklat, meises atau pun bahan kue cake lain nya yang menambahkan cita rasa enak lezat pada kue tersebut. Kue Bolu Gulung Strawberry selain di jadikan cemilan di waktu santai juga biasanya di peruntukan untuk acara-acara kecil maupun besar seperti acara arisan hingga acara pernikahan sampai dengan perayaan ulang tahun kue bolu gulung juga cocok di hidangkan sebagai hidangan kue untuk tamu.


Bolu Gulung Strawberry ini terbuat dari bahan-bahan yang sederhana walaupun kebanyakan orang lebih mengatakan susah dalam proses buat cake bolu gulung namun sajian dan resep yang di bagikan hari ini lebih sederhana dan mudah tak seperti yang orang lain pikirkan. Di waktu bersantai maupun berkumpul ngobrol bersama keluarga kurang cocok bila tak ada cemilan nah kue bolu gulung strawberry ini juga bisa di hidangkan tentu akan menambah suasa lebih harmonis selain itu untuk di jadikan kue natal, kue tahun baru imlek memang cake terkadang tak sering di pakai nah oleh sebab itu Anda bisa mencoba menvariasikan menu-menu kue kering bersamaan kue cake bolu ini untuk di hidangkan secara bersamaan di hari-hari istimewa menurut anda.

Untuk membuat bolu gulung strawberry sangatlah mudah dan praktis, hanya terbuat dari mentega, gula, telur yang di campurkan dengan tepung dan juga beberapa bahan lainnya yang akhir proses di beri sejenis selai strobery atau bisa menambahkan bahan lain seperti selai jenis buah lainnya atau bahkan whipped cream juga bisa. Perpaduan yang sesuai membuat rasa bolu gulung strawberry sangatlah lezat empuk dan juga lembut ketika di gigit membuat rasa lapar dan ingin mencoba nya terus. beberapa hari yang sebelum nya ada juga beberapa cara mengolah dan tips memasak serta buat jenis-jenis kue di antaranya resep cara membuat roti manis enak dan resep cara membuat martabak manis enak. Pada kesempatan hari ini bagaimana kalau belajar bersama membuat cake bolu gulung yang spesial dan rasa istimewa dengan cara yang sederhana mungkin tanpa ribet dan tak butuh waktu lama dalam membuatnya apalagi jika sudah sering buat cake pastinya membuat kue satu ini tak akan terlalu menykitkan bagi anda. Silahkan ikuti cara membuat bolu gulung strawberry di bawah ini.

Bahan & Bumbu Bolu Gulung Strawberry :

50 gram tepung terigu
60 gram mentega, cairkan/lelehkan
50 gram gula pasir
3 butir telur ayam
1 sendok makan susu bubuk
1/2 sendok makan cake emulfisier
garam secukupnya
selai stroberi secukupnya

Langkah Cara Membuat Bolu Gulung Strawberry :


  • Siapkan wadah lalu kocok lepas telurnya terlebih dahulu kemudian masukkan gula pasir, emulfisier bersamaan juga gula pasir dan garam nya kocok pakai mixer hingga mengembang.
  • Setelah nampak kental dan putih, masukkan tepung terigu, mentega yang telah di lelehkan dan juga secara bergantian tambahkan susu bubuknya sekalian. Di aduk-aduk sampai merata adonannya.
  • Ambil sebagian adonan sekitar 1/4 dari adonan kemudian tuang dalam mangkuk beri pasta coklat kemudian di aduk merata adonan tersebut.
  • Siapkan loyang berukuran 20x30x3cm olesi dengan margarin dan jangan lupa tuk di alasi dengan kertas rotu.
  • Tuangkan adonan putih terlebih dahulu kemudian baru tuangkan adonan yang di campur pasta coklat di atas adonan putih (untuk penggunakan corak pasta bisa disesuaikan selera).
  • Panggang kue bolu ke dalam oven bersuhu 170 derajat celcius sampai matang kurang lebih sekitar 15-20 menitan atau hingga permukaan bolu terlihat kecoklatan.
  • Setelah matang keluarkan dahulu lalu bisa langsung di dinginkan agar tak terlalu panas. apabila sudah olesi bolu dengan selai stroberi kemudian gulung serta langsung padatkan.
  • Diamkan cake bolu gulung tersebut selama 15 menitan baru selanjutnya potong kue menjadi beberapa bagian dan sajikan.

Begitulah cara membuat Resep Bolu Gulung Strawberry edisi dari make resep hari ini untuk itu anda semua bisa mencoba belajar di rumah, cara di atas sangat detail sekali dan mudah untuk dipahami agar langsung di praktekan di dapur anda masing-masing tanpa kesusahan sama sekali, bahan nya yang simple dan tak terlalu banyak membuat resep kali ini sangat praktis dan tak membutuhkan waktu lama dalam pembuatan nya. Selain itu bilama ada sebuah acara tentu kue bolu gulung stroberi buatan sendiri juga bisa di jadikan hidangan. Ada juga beberapa orang menjadikan cake bolu home made yang tentu bisa di jual di tetangga-tetangga rumah teman maupun sanak saudara tentu selain bangga akan hasil buatan sendiri bisa juga menghasilkan secara ekonomis dan hal tersebut bisa membuat kamu mengembangkan cara memasak maupun belajar buat kue seperti ini.

Untuk resep hari ini sekian dulu yang bisa kita sampaikan, selain mudah di buat resep di atas bagi kamu yang masih pemula dalam belajar membuat kue/ cake bolu sangat tepat mencoba resep kali ini karena sajian pembelajaran buat kue yang di bagikan make resep sangatlah detail, lengkap dan sederhana namun tetap pada pedoman cita rasa istimewa, enak empuk dan juga lezat pastinya di sukai oleh semua kalangan termasuk termasuk orang tua pada suka jenis kue yang lembut ini. Secara bertahap bilamana sering membuat kue kering, cake, bolu atau lainnya tentu hal ini akan melatih kalian dalam pembuatan kue yang enak, oke itu saja jangan lupa untuk coba dan berlatih terus dalam memasak agar menambah ilmu masaknya bisa juga mencoba beberapa resep seperti halnya resep cara membuat donat kentang enak dan resep cara membuat ayam kecap enak.

No comments:

Post a Comment